Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadwal Siaran Langsung Australia vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Live di RCTI!

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Rabu, 25 Desember 2024 |12:22 WIB
Jadwal Siaran Langsung Australia vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Live di RCTI!
Timnas Indonesia siap hadapi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (Foto: PSSI)
A
A
A

Begitu juga Timnas Indonesia, saat ini Garuda tengah berada dalam tren positif usai menang atas Arab Saudi. Secara mengejutkan pasukan Shin Tae-yong menang 2-0 atas Arab Saudi berkat dua gol dari Marselino Ferdinan.

Kini, Australia bertengger di posisi kedua klasemen Grup C dengan 7 poin. Sementara Timnas Indonesia berdiri tepat di bawah Australia, alias di posisi ketiga dengan 6 poin.

Timnas Indonesia vs Australia

Berikut Jadwal Siaran Langsung Australia vs Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026:

Live RCTI: Kamis 20 Maret 2024 Pukul 16.10 WIB (Waktu kickoff bisa berubah)

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement