Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

9 Negara Asia yang Diprediksi Lolos Piala Dunia 2026, Nomor 1 Timnas Indonesia!

Djanti Virantika , Jurnalis-Minggu, 01 Desember 2024 |07:44 WIB
9 Negara Asia yang Diprediksi Lolos Piala Dunia 2026, Nomor 1 Timnas Indonesia!
Para pemain Timnas Indonesia kala berlaga. (Foto: PSSI)
A
A
A

3. Irak

Timnas Irak

Di urutan ketiga, ada Irak. Mereka juga bekerja apik di babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Alhasil, Irak ada di posisi dua Grup B saat ini. Jika bisa mempertahankan posisi ini di 4 laga tersisa Grup B, mereka otomatis lolos ke putaran final Piala Dunia 2026.

2. Jepang

Timnas Jepang

Tim raksasa Asia, Jepang, paling difavoritkan lolos ke Piala Dunia 2026. Hal ini tak terlepas dari penampilan impresif mereka. Jepang bahkan kukuh di puncak klasemen Grup C dengan 16 poin. Mereka hanya perlu 4 poin lagi untuk lolos.

1. Timnas Indonesia

Timnas Indonesia

Terakhir, tentu saja ada Timnas Indonesia. Skuad Garuda terus menjaga asa lolos ke Piala Dunia 2026 dengan membuktikan diri bisa menghadapi persaingan sengit di Grup C. Kini, Timnas Indonesia bahkan menduduki posisi ketiga di klasemen Grup C.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement