Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadi Klub dengan Perwakilan Terbanyak di Timnas Indonesia, PSM Makassar Bilang Begini

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Jum'at, 29 November 2024 |01:00 WIB
Jadi Klub dengan Perwakilan Terbanyak di Timnas Indonesia, PSM Makassar Bilang Begini
PSM Makassar kirim 4 pemain untuk Timnas Indonesia di Piala ASEAN Mitsubishi Electric Cup 2024. (Foto: Instagram/psm_makassar)
A
A
A

Sebelumnya, Ketua Umum (Ketum) Erick Thohir mengatakan Piala AFF tidak masuk kalender FIFA yang membuat klub cukup berat melepas pemain. Akan tetapi, untuk klub Liga 1 sudah ada kesempatan mendukung penuh perjuangan Timns Indonesia.

"Ini kesempatan pemain muda kita, U-22 untuk bisa mulai menggantikan pemain senior kita yang sudah di atas U-23," kata Erick Thohir di Bali, Sabtu (23/11/2024).

Dzaky Asraf

"Memang masih ada beberapa nama pemain setengah senior senior seperti Arhan, ya silakan saja," tambahnya.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement