Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jay Idzes Bicara Peluang Timnas Indonesia Menang atas Jepang di SUGBK

Cikal Bintang , Jurnalis-Kamis, 14 November 2024 |20:23 WIB
Jay Idzes Bicara Peluang Timnas Indonesia Menang atas Jepang di SUGBK
Kapten Timnas Indonesia, Jay Idzes bersama Shin Tae-yong di konferensi pers jelang lawan Jepang. (Foto: Cikal Bintang/MPI)
A
A
A

“Saya percaya pada tim kami, pada kemampuan kami. Jadi kami akan coba mengerahkan semuanya besok apalagi kami akan bermain di atmosfer SUGBK,” ujar Jay.

“Semua hal bisa terjadi besok, jadi kami akan coba memberikan yang terbaik,” tambahnya.

Sementara itu, saat ini Timnas Indonesia berada di peringkat kelima klasemen Grup C. Skuad Garuda sedang mencari peluang untuk lolos ke Piala Dunia 2026 lewat putaran keempat.

Jay Idzes

Tiket putaran keempat bisa didapat andai Timnas Indonesia menempati posisi ketiga atau keempat di klasemen akhir Grup C. Meski begitu, Skuad Garuda juga masih mempunyai peluang untuk lolos langsung jika menjadi dua tim teratas di klasemen akhir.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement