1. Rizky Ridho
Terakhir tentu ada bek Persija Jakarta, Rizky Ridho. Bek 22 tahun ini memang menjadi salah satu pemain langganan untuk memperkuat Timnas Indonesia.
Terkini, Rizky Ridho dipercaya tampil penuh saat Timnas Indonesia menghadapi Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda berhasil menang dua kali berturut-turut atas The Golden Stars pada ajang tersebut.
(Admiraldy Eka Saputra)