Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Polri Bikin Mafia Bola Mati Kutu, Jokowi Acungi Dua Jempol

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Kamis, 14 Desember 2023 |23:07 WIB
Polri Bikin Mafia Bola Mati Kutu, Jokowi Acungi Dua Jempol
Presiden RI, Joko Widodo, mengapresiasi penegakan hukum terhadap mafia sepakbola (Foto: PSSI)
A
A
A

“Sehingga betul-betul bola bersih, permainannya fair, itulah yang nanti akan transformasi sepak bola di Indonesia akan terjadi," ucapnya.

Jokowi mengatakan transformasi persepakbolaan Indonesia pasti akan bergerak maju lebih baik lagi. Hal itu jika tindak pengaturan skor dan kecurangan dalam pertandingan dihilangkan.

Nathan Tjoe-A-On bersama Presiden Joko Widodo dan Ketua Umum PSSI Erick Thohir (Foto: MPI/Aldhi Chandra Setiawan)

“Tidak ada pengaturan skor, tidak ada permainan uang di dalam pertandingan, itu yang akan menggerakkan transformasi persepakbolaan Indonesia, kalau ini enggak selesai jangan berharap sepak bola kita akan naik levelnya meskipun sekarang sudah mulai baik,” katanya.

(Wikanto Arungbudoyo)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement