The Reds unggul dua angka atas Tottenham Hotspur, yang menempati posisi keenam. Di lain hal, Liverpool terpaut tujuh angka dari Manchester United, yang berada di posisi empat.
Sebab demikian, kemenangan wajib diraih Liverpool pada laga kontra Fulham. Itu semua demi membayangi Manchester United dan menjauhi posisinya dari bayang-bayang Tottenham Hotspur.
(Hakiki Tertiari )