Meski menang atas Filipina, Vietnam masih tertahan di posisi 96 dunia. Kemudian Thailand juga masih betah di posisi 111 dunia.
(Timnas Vietnam masih berstatus negara Asia Tenggara dengan ranking FIFA tertinggi)
Selanjutnya ada Filipina yang turun satu posisi dari tangga 133 ke 134 dunia. Bagaimana dengan Malaysia? Skuad Harimau Malaya naik satu posisi dari tangga 146 ke 145 dunia.
Data di atas merupakan perhitungan dari laman football-ranking.com. FIFA sendiri baru merilis ranking resmi pada Kamis, 22 Desember 2022.
Berikut update ranking FIFA jelang Piala AFF 2022:
96. Vietnam
111. Thailand
134. Filipina
145. Malaysia
151. Indonesia
159.Myanmar
160. Singapura
177. Kamboja
187. Laos
190. Brunei
197. Timor Leste
(Ramdani Bur)