Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Ini Alasan Kylian Mbappe Tolak Ikut Sesi Pemotretan Timnas Prancis

Ilham Sigit Pratama , Jurnalis-Selasa, 20 September 2022 |10:21 WIB
Ini Alasan Kylian Mbappe Tolak Ikut Sesi Pemotretan Timnas Prancis
Kylian Mbappe bersama Timnas Prancis (Foto: Twitter/@eurofootcom)
A
A
A

Selain itu, FFF juga menjalin kesepakatan dengan perusahaan ayam goreng cepat saji dan minuman bersoda. Seluruh kesepakatan dari ketiga sponsor tersebut akan disumbangkan ke badan amal.

Kylian Mbappe

Namun Kylian Mbappe memilih untuk tidak ikut serta dalam pemotretan tersebut karena alasan moral. Keputusan tersebut disinyalir tidak lepas dari sentiment Kylian Mbappe kepada produk judi.

Sebelumnya, Kylian Mbappe sempat bersitegang dengan perusahaan judi, Winamax. Perusahaan tersebut melontarkan cuitan yang berisi hinaan kepada ayah Mbappe di Twitter.

“Ayah Mbappe merayakan gol putranya ke gawang Afrika Selatan,” tulis Winamax sembari mengunggah seorang pria yang sedang memamerkan bokongnya di tribun stadion pada FIFA Matchday akhir Maret 2022 silam.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement