Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

AC Milan Susah Payah Kalahkan Sampdoria, Stefano Pioli Beberkan Penyebabnya

Maulana Yusuf , Jurnalis-Minggu, 11 September 2022 |06:09 WIB
AC Milan Susah Payah Kalahkan Sampdoria, Stefano Pioli Beberkan Penyebabnya
Laga Sampdoria vs AC Milan di Liga Italia 2022-2023. (Foto: Reuters)
A
A
A

Meski demikian, Pioli tetap bersyukur atas hasil manis tersebut. Terlebih, tim besutannya memenangkan laga itu dengan 10 pemain yang telah bersusah payah.

“Kami memainkan babak pertama yang bagus dan bisa saja mencetak lebih banyak gol, tetapi ini adalah kemenangan yang diraih dengan susah payah," ujar Pioli, dilansir dari Football Italia, Minggu (11/9/2022).

Laga Sampdoria vs AC Milan

"Kami harus bermain dengan 10 pemain dan para pemain bekerja keras pada setiap bola. Sampdoria sudah menahan Juventus dan Lazio di sini, jadi itu tidak mudah,” tambah Pioli.

“Kami telah mengatakan kepada diri sendiri bahwa kami ingin membuat lebih sedikit kesalahan teknis dan saya pikir kami melakukannya hari ini, jadi kami berada di jalur yang benar," tandasnya.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement