Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Dibantai Atletico Madrid 0-4, Massimiliano Allegri Akui Juventus Jauh dari Sempurna

Cikal Bintang , Jurnalis-Senin, 08 Agustus 2022 |03:07 WIB
Dibantai Atletico Madrid 0-4, Massimiliano Allegri Akui Juventus Jauh dari Sempurna
Suasana laga Juventus vs Atletico Madrid. (Foto: Twitter/Atleti)
A
A
A

“Kami lelah masuk, bekerja keras dalam latihan setelah kami kembali dari Amerika. Atleti tentu berada pada tahap yang lebih maju dari kami dalam persiapan pra-musim, tetapi masih tidak ada alasan. Satu-satunya solusi adalah fokus dan bersiap untuk pertandingan pembuka musim kami melawan Sassuolo,” tutur Allegri.

Massimiliano Allegri

“Kami harus menemukan sisi positif dari situasi negatif, kami punya waktu seminggu untuk bersiap, terutama secara mental. Kami tahu bahwa ketika ada tiga poin untuk diperebutkan, sikapnya akan berbeda,” tambahnya.

Laga melawan Sassuolo pada pertandingan pertama Liga Italia 2022-2023 sendiri akan berlangsung Allianz Stadium. Tepatnya pertandingan tersebut berlangsung pada Selasa 16 Agustus 2022.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement