Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Juventus Datangkan Paul Pogba dan Di Maria, Massimiliano Allegri: Kami Wajib Juara Liga Italia 2022-2023!

Maulana Yusuf , Jurnalis-Jum'at, 22 Juli 2022 |11:31 WIB
Juventus Datangkan Paul Pogba dan Di Maria, Massimiliano Allegri: Kami Wajib Juara Liga Italia 2022-2023!
Juventus bidik banyak trofi di musim 2022-2023. (Foto: Instagram/@paulpogba))
A
A
A

"Tugas kami adalah untuk menang (juara) tahun ini," ungkap Allegri, dilansir dari Twitter resmi Juventus, @juventusfcen, Jumat (22/7/2022).

Juventus

Allegri menargetkan gelar juara lantaran musim lalu timnya puasa gelar. Padahal, selama 10 tahun ke belakang Bianconeri selalu meraih trofi.

"Setelah 10 tahun berturut-turut, tahun lalu adalah tahun pertama kami tanpa trofi. Kami berkewajiban untuk menang dan kami akan tahu bahwa ini adalah tahun yang penting bagi kami," tandas pelatih yang pernah memberikan lima trofi Liga Italia bagi Juventus ini.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement