Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Burkina Faso vs Kamerun di Piala Afrika 2021: Pantang Gentar Lawan Tuan Rumah

Andhika Khoirul Huda , Jurnalis-Sabtu, 05 Februari 2022 |11:54 WIB
Burkina Faso vs Kamerun di Piala Afrika 2021: Pantang Gentar Lawan Tuan Rumah
Para pemain Burkina Faso ketika hadapi Senegal (Foto: Reuters/Mohamed Abd El Ghany)
A
A
A

Ambisi yang sama juga dikemeukakan Kapten Burkina Faso, Bertrand Traore. Mantan pemain Chelsea itu ingin timnya segera bangkit dan mengakhiri turnamen tersebut bukan dengan tangan kosong.

“Kami jelas kecewa setelah tersingkir, tetapi kami harus bangkit untuk mendapatkan medali perunggu. Pada level kompetisi ini, kami merasa lelah tetapi kami akan melakukan segalanya untuk memiliki pertandingan yang bagus dan mengakhiri turnamen dengan catatan yang baik,” ujar Traore.

 BACA JUGA: Timnas Mesir Minta Laga Final Piala Afrika 2021 Kontra Senegal Diundur, Kenapa?

Sekadar informasi, ini adalah kedua kali Burkina Faso berlaga di perebutan tempat ketiga Piala Afrika. Sebelumnya, pada edisi 2017, mereka sukses menumbangkan Ghana 1-0.

 Sebagai tambahan, ini adalah kedua kalinya Les Etalons berhadapan dengan Indomitable Lions di Piala Afrika 2021. Pada pertandingan pembuka lalu, mereka juga pernah bertemu Vincent Aboubakar dan tim. Hasilnya memuaskan, Burkina Faso berhasil menang dengan skor 2-1.

(HTH)

(Andika Pratama)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement