Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Aubameyang Kena Malaria, Arteta: Dia Butuh Waktu untuk Pulih

Quadiliba Al-Farabi , Jurnalis-Jum'at, 16 April 2021 |10:53 WIB
Aubameyang Kena Malaria, Arteta: Dia Butuh Waktu untuk Pulih
Aubameyang. (Foto: Reuters)
A
A
A

Pelatih Arsenal ini pun belum memastikan kapan Aubameyang dapat kembali merumput. Namun, ia berharap pemulihan pemainnya ini tidak membutuhkan waktu lama.

“Mudah-mudahan tidak (lama) karena dia merasa sangat baik, itu yang dia katakan kepada saya hari ini, dan dia benar-benar ingin kembali. Tetapi saya tidak tahu, seharusnya tidak butuh waktu lama,” ujarnya.

Arsenal akan menghadapi Villareal di babak semifinal Liga Eropa pada Kamis 29 April 2021. Leg I lebih dulu digelar di markas Villareal, Kemudian leg dua giliran di kandang mereka pada 6 Mei 2021.

Sementara di Liga Inggris, mereka menyisakan tujuh pertandingan lagi. Terdekat ia akan menjamu Fulham pada Minggu 18 April 2021 mendatang

(Widi Agustian)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement