Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Protokol Kesehatan Piala Menpora Tuai Pujian, Liga 1 2021 Dapat Sinyal Dihadiri Penonton

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Senin, 12 April 2021 |16:32 WIB
Protokol Kesehatan Piala Menpora Tuai Pujian, Liga 1 2021 Dapat Sinyal Dihadiri Penonton
A
A
A

Gatot S Dewa Broto memuji pelaksanaan protokol kesehatan yang diterapkan oleh PSSI dan juga PT Liga Indonesia Baru (LIB). Lebih lanjut Gatot S Dewa Broto mengatakan bahwa Menpora, Zainuddin Amali sangat terkesan dengan protokol kesehatan yang ketat.

Foto/Liga Indonesia Baru

"Juga sangat penting sekali beberapa hal yang ingin kami sampaikan adalah pesan Pak Menteri untuk tetap menjaga protokol kesehatan,” tutur Gatot.

Foto/Liga Indonesia Baru

"Dan sejauh ini Alhamdulillah, kami yakin pada PSSI dan PT Liga Indonesia Baru tentu saja dapat melaksankan rangkaian protokol kesehatan yang dijalankan dengan baik,” sambungnya.

“Pak Menteri sudah dapat kesan yang sangat baik, saya kira kesan yang sangat baik karena ini menjadi bagian untuk izin dari kepolisian di kompetisi Liga 1 dan Liga 2,” pungkas Gatot.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement