Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jurgen Klopp Paling Sering Lawan Real Madrid, Laga Terakhir Mohamed Salah Menangis

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Sabtu, 20 Maret 2021 |06:44 WIB
Jurgen Klopp Paling Sering Lawan Real Madrid, Laga Terakhir Mohamed Salah Menangis
Jurgen Klopp. (Foto/Reuters)
A
A
A

Pada perempatfinal Liga Champions musim ini, Real Madrid akan menjadi tuan rumah terlebih dahulu. Mreka akan menjamu Liverpool pada 7 April 2021. Sementara leg kedua di Anfield akan berlangsung pada 15 April 2021 mendatang.

Foto/Reuters

Menyikapi pertemuannya kembali dengan Real Madrid, Jurgen Klopp menegaskan tak gentar. Menurutnya, kekalahan yang dialami timnya sudah berlangsung cukup lama dan ia yakin kali ini Liverpool bisa tampil lebih baik.

“Itu sudah lebih dari dua tahun yang lalu kami menghadapi mereka dan itu adalah malam yang sulit bagi kami. Jadi mendapatkan kesempatan untuk melawan mereka lagi adalah hal menakjubkan bagi kami,” ujar Klopp dilansir dari laman resmi Liverpool, Sabtu (20/3/2021).

“Saya tahu ini babak yang berbeda dan apa pun yang terjadi kami akan menghadapinya semaksimal mungkin. Kami akan bermain sesuai dengan gaya kami,” tambahnya.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement