Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

TC Lechia Gdansk Resmi Berakhir, Egy Maulana Vikri Miliki Rapor Baik

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Minggu, 24 Januari 2021 |03:00 WIB
TC Lechia Gdansk Resmi Berakhir, Egy Maulana Vikri Miliki Rapor Baik
Egy Maulana Vikri. (Foto: Twitter/LechiaGdanksSA)
A
A
A

Seperti Egy Maulana Vikri hanya bermain selama kurang lebih 30 menit saja saat Lechia Gdansk berhadapan denga Sokol Ostroda. Lalu Egy pun hanya mendapatkan menit bermain yang sangat sebentar saat melawan Wisla Plock.

Kini, TC Lechia Gdansk pun telah resmi berakhir. Klub tersebut kini tengah bersiap-siap untuk menghadapi laga perdana mereka di paruh kedua Liga Polandia 2020-2021 pada Sabtu 30 Januari 2021, yang mana mereka akan melawan Jagiellonia.

Egy Maulana Vikri

Egy pun usai TC itu berakhir langsung dipanggil Lechia Gdansk untuk bermain di tim U-23 milik mereka. Sayangnya, pada laga melawan Wierzyca Pelpin itu Lechia Gdansk yang diperkua Egy Maulana Vikri tersebut justru menelan kekalahan 0-1.

Tentu menarik menantikan bagaimana kelanjutan Egy selanjutnya bersama Lechia Gdansk. Setidaknya permainan apik Egy Maulana Vikri selama TC seharusnya bisa membuat Lechia Gdansk semakin tertarik memainkannya.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement