Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Juventus Resmi Perpanjang Kontrak Buffon dan Chiellini

Ezha Herdanu , Jurnalis-Selasa, 30 Juni 2020 |02:10 WIB
Juventus Resmi Perpanjang Kontrak Buffon dan Chiellini
Gianluigi Buffon dan Giorgio Chiellini (Foto: Facebook Juventus)
A
A
A

“Mereka yang menjadi contoh di lapangan dan ruang ganti, para pemimpin, para penggerak, pembawa DNA Juventus, yang mengenakan warna ini (hitam-putih) sebagai kulit kedua mereka,” sambung pernyataan resmi Bianconeri –julukan Juve.

Sekedar informasi, Buffon sendiri resmi bergabung dengan Juve usai direkrut dari Parma pada musim panas 2001. Buffon sempat tak tergantikan di bawah mistar gawang Juve untuk kurun waktu 17 tahun. Buffon sendiri sempat semusim meninggalkan Juve dengan gabung Paris Saint-Germain (PSG).

Namun Buffon memutuskan kembali memperkuat Juve di musim panas 2019. Sedangkan Chiellini didatangkan Juve dari Fiorentina pada 2005. Chiellini sudah 14 tahun memperkuat Juve, dan jadi aktor penting di balik keberhasilan klubnya itu meraih Scudetto dalam delapan musim terakhir.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement