"Jangan pergi keluar dari rumah, kita tidak perlu bertemu dengan banyak orang dan kami pakai masker di tempat-tempat umum dan mencuci tangan dengan sabun secara teratur," lanjut Castillion.
Akan tetapi, dalam waktu dekat Castillion akan kembali ke Bandung. Rencananya medio bulan ini, skuad Maung Bandung –julukan Persib– kembali berlatih bersamaan di markas latihan mereka.
(Fetra Hariandja)