Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Mourinho Bantah Tottenham Sedang Cari Penganti Kane

Ezha Herdanu , Jurnalis-Minggu, 12 Januari 2020 |22:12 WIB
Mourinho Bantah Tottenham Sedang Cari Penganti Kane
Harry Kane (Foto: premierleague.com)
A
A
A

LONDON – Manajer Tottenham Hotspur, Jose Mourinho, memberikan komentar soal rumor tim asuhannya tengah mencari sosok penyerang anyar untuk direkrut pada jendela transfer musim dingin 2020. Mourinho dengan tegas membantah rumor tersebut.

Sebagaimana diketahui, dalam beberapa hari terakhir Tottenham memang tengah kencang dikait-kaitkan dengan sejumlah penyerang. Salah satunya pemain yang kabarnya tengah diincar Tottenham adalah penyerang AC Milan, yakni Krzysztof Piatek.

Harry Kane

Bahkan beberapa waktu lalu sempat tersiar kabar bahwa manajemen Tottenham sudah melakukan pertemuan dengan pihak Milan untuk membahas transfer Piatek ke London Utara, pada jendela transfer musim dingin 2020.

Baca Juga: Kalah dari Liverpool, Mourinho Ragu Bawa Tottenham Finis 4 Besar

Peluang Tottenham untuk mendapatkan Piatek sebenarnya cukup besar, mengingat penyerang berkebangsaan Polandia itu mulai kehilangan tempatnya di skuad Milan. Terlebih setelah kehadiran Zlatan Ibrahimovic di skuad Milan pada awal tahun ini.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement