Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain dengan Dribel Sukses Terbanyak saat Ini

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Rabu, 20 November 2019 |19:30 WIB
5 Pemain dengan Dribel Sukses Terbanyak saat Ini
Penggawa Barcelona, Lionel Messi (Foto: Reuters)
A
A
A

1. Lionel Messi (Barcelona)

Lionel Messi

Dalam hal dribel, Lionel Messi ternyata jauh lebih baik ketimbang rivalnya, Cristiano Ronaldo. Bintang Barcelona itu memiliki statistik yang cukup mengagumkan. La Pulga –julukan Lionel Messi– telah mencatatkan rata-rata 4,7 dribel per pertandingan.

Tidak hanya itu, performa impresifnya juga kerap mampu mengubah situasi di lapangan. Saat ini, Messi sendiri sudah mencetak sembilan gol dari 11 penampilan untuk Barcelona. Melihat berbagai catatan positif di atas, wajar rasanya kalau pemain berpaspor Argentina berada di posisi teratas sebagai pemain dengan dribel sukses terbanyak saat ini.

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement