Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Betah di Barcelona, Messi Ogah Ikuti Jejak Ronaldo

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Jum'at, 18 Oktober 2019 |08:42 WIB
Betah di Barcelona, Messi <i>Ogah</i> Ikuti Jejak Ronaldo
Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. (Foto: Twitter FootballStuff)
A
A
A

“Semua orang memiliki target dan pengalaman yang ingin dicari. Saya tak pernah merasa perlu untuk pergi dari klub terbaik di dunia ini, yakni Barcelona. Klub di mana saya menikmati masa sesi latihan, pertandingan, dan kotanya sendiri,” cerita Messi, melansir dari Marca, Jumat (18/10/2019).

Messi dan Ronaldo di malam pengundian fase grup Liga Champions 2019-2020

“Kota ini sangat lengkap dan saya selalu yakin dengan apa yang menjadi target saya di klub ini. Ketimbang harus pergi dan mencarinya di klub lain,” pungkas peman asal Argentina itu.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement