Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Klopp Konfirmasi Takkan Bawa Coutinho ke Liverpool, Kenapa?

Ramdani Bur , Jurnalis-Kamis, 25 Juli 2019 |09:36 WIB
Klopp Konfirmasi Takkan Bawa Coutinho ke Liverpool, Kenapa?
Coutinho takkan gabung Liverpool. (Foto: @ChampionsLeague)
A
A
A

“Philippe Coutinho tidak akan kembali ke Liverpool musim panas ini. Tidak mungkin pada tahap ini (bursa transfer kali ini). Secara umum, tenaga Coutinho masih sangat dibutuhkan seluruh tim di dunia. Namun, kami wajib mengeluarkan uang dalam jumlah besar untuk Coutinho dan itu tak mungkin kami lakukan,” kata Klopp mengutip dari Goal, Kamis (25/7/2019).

Jurgen Klopp diam

Sebelumnya, Klopp mengatakan Liverpool memang takkan belanja besar-besaran pada bursa transfer kali ini. Terbukti setelah bursa transfer Liga Inggris resmi dibuka pada 17 Mei 2019, Liverpool baru mendatangkan satu pemain berusia muda, yakni Seep van der Berg (17 tahun).

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement