Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Tak Lagi Pakai Produk La Masia, Barcelona Dimarahi Rivaldo

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 04 Januari 2019 |21:10 WIB
Tak Lagi Pakai Produk La Masia, Barcelona Dimarahi Rivaldo
Barcelona (Foto: Reuters)
A
A
A

BARCELONA – Dalam beberapa waktu belakangan, Barcelona kerap diberitakan akan merekrut sejumlah pemain muda bertalenta, dari mulai Matthijs De Ligt, Frenkie De Jong, hingga Adrien Rabiot. Meski kabar tersebut terdengar membahagiakan bagi sebagian fans Barcelona, namun legenda mereka, Rivaldo, justru tidak merasa senang.

Hal tersebut dikarenakan Barca dinilai sudah melupakan menciptakan pemain hebat dari akademi mereka sendiri, La Masia. Sebelum ini, kala Barca berdiri di puncak dunia, para pemain inti Blaugrana merupakan jebolan dari La Masia. Sebut saja nama-nama seperti Xavi Hernandez, Andres Iniesta, dan Charles Puyol.

(Baca juga: Valverde Ungkap Perbedaan Barcelona Musim Lalu dan Sekarang)

Xavi dan Iniesta

Kendati begitu, harus disayangkan karena hal itu tak bisa terus berlanjut. Tercatat, dalam beberapa musim terakhir, Barca lebih senang membeli pemain dari klub lain dengan harga mahal. Rivaldo pun dengan gamblang menyatakan rasa tidak sukanya. Menurutnya, Barca tak perlu membeli pemain dari klub lain, karena akan lebih krusial untuk mempromosikan pemain dari akademi sendiri.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement