Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Allegri Prediksi Juventus Bakal Kesulitan di Markas Torino

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Sabtu, 15 Desember 2018 |05:41 WIB
Allegri Prediksi Juventus Bakal Kesulitan di Markas Torino
Pelatih Juventus Massimiliano Allegri (Foto: laman resmi Juventus)
A
A
A

TURIN – Kota Turin bakal membara saat Juventus menyambangi markas Torino di Stadion Olimpico Grande, Minggu 16 Desember 2018 dini hari WIB. Sebab, laga pekan ke-16 Liga Italia 2018-2019 itu akan terasa spesial bagi rival sekota tersebut.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, menyebut laga kontra Torino itu bakal sulit. Sebab, Il Toro masih belum terkalahkan dalam 10 laga tandang terakhirnya di semua kompetisi. Apalagi, Andrea Belotti dan kawan-kawan juga tampil impresif saat ditahan imbang AC Milan pada pekan ke-15.

(Baca juga: Juventus Tak Gentar Hadapi Tim Besar di Fase Knockout Liga Champions 2018-2019)

Skuad Juventus

Pria berusia 51 tahun itu meminta anak asuhnya untuk melanjutkan tren positif di Liga Italia. Sebab, Si Nyonya Tua masih belum terkalahkan hingga menjelang pekan ke-16. Tentu Allegri tidak mau catatan positif itu dicoreng oleh sang rival sekota.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement