Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Status Non-Unggulan Berujung Berkah bagi Timnas Indonesia U-16 di Kualifikasi Piala Asia U-16 2018

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 13 Agustus 2018 |12:41 WIB
Status Non-Unggulan Berujung Berkah bagi Timnas Indonesia U-16 di Kualifikasi Piala Asia U-16 2018
Timnas Indonesia U-16 kampiun Piala AFF U-16 2018. (Foto: PSSI)
A
A
A

Dari empat pertandingan di Grup G, tim asuhan Fakhri Husaini menyapu bersih semua pertandingan dengan kemenangan. Berturut-turut, Timnas Indonesia U-16 mengalahkan Kepulauan Mariana Utara 18-0, Timor Leste (3-1), Thailand (1-0) dan Laos (3-0).

Melihat catatan di atas, bisa diambil kesimpulan bahwa status non-unggulan bukan berarti membuat Timnas Indonesia U-16 tak bisa berjaya. Status non-unggulan itu justru membuat Timnas Indonesia U-16 tampil nothing to lose, sehingga hasil positif pun kerap mereka dapatkan.

Kenakan Pita Hitam di Lengan, Timnas Indonesia U-16 Pesta Gol atas Kamboja

Terlepas dari itu, penampilan di Piala Asia U-16 2018 merupakan yang keenam kalinya bagi Timnas Indonesia U-16 mentas di turnamen dua tahunan tersebut. Pencapaian terbaik tersaji pada 1990, yang mana saat itu mereka finis di posisi empat.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement