Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Bukan Cetak Banyak Gol, Ini Target Ronaldo Bersama Juventus

Ezha Herdanu , Jurnalis-Minggu, 12 Agustus 2018 |07:21 WIB
Bukan Cetak Banyak Gol, Ini Target Ronaldo Bersama Juventus
Cristiano Ronaldo (Foto: Facebook Juventus)
A
A
A

Akan tetapi, Ronaldo nampaknya tidak terlalu memusingkan mengenai jumlah gol yang bakal dicetak bersama Juve. Ronaldo menegaskan bahwa bisa membantu Juve meraih banyak kesuksesan jauh lebih jadi prioritasnya dibandingkan gol yang akan ia cetak.

Cristiano Ronaldo

“Gol perdana saya akan tercipta pada saatnya. Saya tak memikirkan tentang itu, dan juga berapa banyak gol yang akan saya cetak bersama Juve, karena itu memang bukanlah prioritas saya,” ungkap Ronaldo, seperti dikutip dari Football Italia, Minggu (12/8/2018).

“Saya tahu kalau saya harus siap. Saya pasti akan siap, tapi gol perdana bukan masalah. Saya hanya ingin siap. Saya ingin berada dalam bentuk terbaik, membantu tim, meraih trofi. Itulah target saya,” tuntas pemain berusia 33 tahun tersebut.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement