Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Terungkap! Ini Dia Alasan Cristiano Ronaldo Tinggalkan Manchester United dan Gabung Real Madrid

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Jum'at, 06 Oktober 2017 |20:16 WIB
Terungkap! Ini Dia Alasan Cristiano Ronaldo Tinggalkan Manchester United dan Gabung Real Madrid
Cristiano Ronaldo (Foto: AFP)
A
A
A

Maka dari itu, ketika Madrid melayangkan tawaran kepada Ronaldo, sang pemain pun menerimanya. Menurutnya, bermain di Madrid merupakan tantangan tersendiri, di mana dirinya dituntut mempersembahkan gelar juara dengan banyaknya tekanan yang hadir dari fans dan berbagai pihak.

Bahkan, banyak para pemain kelas dunia yang hanya bertahan beberapa musim saja di Madrid lantaran tak kuat menghadapi tekanan yang terjadi. Selain itu, tak sedikit pula yang justru menjadi terpuruk kariernya lantaran tak bisa bermain apik di Madrid. Maka dari itu, Ronaldo ingin membuktikan bahwa ia adalah seorang pemain yang berbeda.

“Saya hanya berpikir, saya ingin pergi ke sana (Madrid) dan menunjukkan level saya, untuk menunjukkan bahwa saya pemain yang berbeda dan itulah yang saya lakukan. Saya tiba (di Madrid) dan saya memiliki musim pertama yang fantastis dan kemudian saya membaik setiap musimnya,” ujar Ronaldo kepada Rio Ferdinand pada sebuah acara Nike, mengutip dari Sport Bible, Jumat (6/10/2017).

(Fetra Hariandja)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement