5 Calon Kuat Pelatih Real Madrid Pengganti Xabi Alonso, Nomor 1 Jurgen Klopp

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Rabu 14 Januari 2026 16:32 WIB
Jurgen Klopp dikabarkan jadi kandidat terkuat calon pelatih Real Madrid. (Foto: Premier League)
Share :

Kelebihan Davide Ancelotti adalah Ia mengenal seluk-beluk ruang ganti Madrid, menjadikannya pilihan dengan risiko transisi paling minim.

4. Enzo Maresca

Enzo Maresca. chelsea

Nama Maresca melonjak drastis setelah kesuksesannya membawa Chelsea menjuarai Liga Konferensi Eropa dan Piala Dunia Antarklub. Fleksibilitas taktik dan kemampuannya mengelola ego pemain bintang di London membuat manajemen Real Madrid dikabarkan sangat tertarik menjadikannya pilihan pelatih generasi baru.

5. Jose Mourinho

Jose Mourinho

Meski tengah menjalani masa sulit bersama Benfica, Mourinho tetaplah sosok yang disegani di Madrid. Kemampuannya mengorganisasi pertahanan yang kukuh dianggap sebagai obat bagi kerapuhan lini belakang Madrid saat ini.

Kepulangannya dipastikan akan membawa drama dan persaingan yang meledak dengan rival-rival di La Liga.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya