Tenaga keduanya baru bisa diandalkan saat Timnas Indonesia menjamu Bahrain pada Selasa, 25 Maret 2025 pukul 20.45 WIB. Lantas, siapa empat nama yang akan dicoret?
Okezone memprediksi, empat nama lain yang berpotensi dicoret adalah Nadeo Argawinata, Muhammad Ferarri, Hokky Caraka dan Septian Bagaskara. Mereka berpotensi gagal masuk DSP karena kalah saing dengan nama-nama lain.
Kiper: Maarten Paes, Ernando Ari, Emil Audero
Bek: Jay Idzes, Mees Hilgers, Rizky Ridho, Kevin Diks, Calvin Verdonk, Jordi Amat, Dean James, Sandy Walsh, Pratama Arhan, Shayne Pattynama.
Gelandang: Ivar Jenner, Thom Haye, Nathan Tjoe A-On, Marselino Ferdinan, Ricky Kambuaya, Joey Pelupessy, Eliano Reijnders.
Depan: Rafael Struick, Ole Romeny, Ramadhan Sananta.
(Ramdani Bur)