3 Posisi yang Bisa Dimainkan Ole Romeny di Timnas Indonesia, Nomor 1 Siap Jadi Mesin Gol Garuda

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Kamis 13 Februari 2025 14:12 WIB
Pemain Timnas Indonesia, Ole Romeny. (Foto: PSSI)
Share :

1. Striker

Resmi Jadi WNI, Ole Romeny Cium Merah Putih di London

Romeny mencatatkan 77 laga bermain sebagai striker. Hebatnya, di posisi itulah Romeny berhasil mencetak banyak gol, yakni 21 gol dan 3 assist.

Lagi-lagi bermain sebagai striker itu lebih sering terjadi ketika Romeny masih aktif di NEC Nijmegen. Selama di FC Utrecht, Romeny hanya tiga laga dipercaya menjadi penyerang tengah.

Meski sudah jarang bermain sebagai striker, tak mengubah fakta betapa tajamnya Romeny ketika menjadi penyerang. Diharapkan Romeny bisa kembali tajam ketika bermain sebagai striker di Timnas Indonesia sehingga menjadi mesin gol baru Garuda.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya