1. Bristol Rovers FC
Sebagai peminjam musim lalu, Bristol tentu sudah mengenal kapasitas Baggott. Pelatih Matt Taylor juga pernah mengungkapkan hasrat mempertahankan bek bertubuh jangkung tersebut.
Hal itu tentu menguntungkan bagi kedua pihak. Baggott tak perlu beradaptasi lebih lama, sementara klub dan pelatih sudah memahami kelemahan serta kelebihan sang pemain.
Itu tadi tiga klub Liga Inggris yang ingin pinjam pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott dari Ipswich Town. Semoga sang pemain dapat menentukan masa depannya lebih baik.
(Wikanto Arungbudoyo)