PSG Hanya Akan Lepas Kylian Mbappe Jika Ada Tawaran Rp4,1 Triliun

Cikal Bintang, Jurnalis
Selasa 22 Agustus 2023 16:16 WIB
Kylian Mbappe kerap dirumorkan hengkang dari PSG di bursa transfer musim panas 2023 (Foto: Reuters)
Share :

PSG tahu mereka punya waktu dan akan mendorong pemain berusia 24 tahun itu pada musim 2023-2024 untuk menandatangani perpanjangan kontrak,” lanjut laporan Goal Internasional.

Sementara itu, Real Madrid yang kencang dikaitkan dengan Mbappe belum memberikan penawaran resmi. Namun begitu, Los Blancos -julukan Real Madrid- dikabarkan sudah tahu Mbappe akan dipagari dengan harga tinggi.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya