Erik Ten Hag Masih Rajin Mengeluh meski Manchester United Menang Terus di Liga Inggris 2022-2023, Ini Sebabnya

Ilham Sigit Pratama, Jurnalis
Kamis 05 Januari 2023 17:37 WIB
Erik Ten Hag masih kurang puas dengan penampilan Manchester United meski menang atas Bournemouth (Foto: REUTERS)
Share :

"Jadi dia sedikit marah. Dia (Ten Hag) baik-baik saja. Saya katakan sebelumnya, dia menempatkan setiap pemain ke arah yang sama dan kami merasa seperti tim yang tepat," ujar De Gea.

"Semua orang ingin menang, semua orang ingin bermain untuk klub ini dan itu sangat besar. Dia membawa semangat yang luar biasa untuk tim," tambahnya lagi.

"Kami bermain sangat baik dan inilah cara kami harus menunjukkan dan menjaga momentum juga," pungkasnya.

Pada laga berikutnya, Manchester United akan menjamu Everton di Piala FA 2022-2023. Laga ini akan dimainkan di Old Trafford, Sabtu 7 Januari 2023 dini hari WIB.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya