5 Bomber Legendaris Timnas Indonesia yang Bikin Gempar Piala AFF, Nomor 1 Kini Jadi Asisten Pelatih Klub Italia

Tim Okezone, Jurnalis
Jum'at 22 Juli 2022 17:20 WIB
Berikut 5 bomber legendaris Timnas Indonesia di Piala AFF. (Foto: Instagram/@bepe20)
Share :

1. Kurniawan Dwi Yulianto

Terakhir, ada nama Kurniawan Dwi Yulianto. Dia mampu menunjukkan ketajamannya sebagai seorang striker kala membela Timnas Indonesia di Piala AFF.

Saking tajamnya, Kurniawan Dwi Yulianto menduduki posisi keenam di daftar pencetak gol terbanyak Piala AFF. Dia sudah membukukan 13 gol sejauh ini. Catatan Kurniawan terpaut 6 gol dengan Teerasil Dangda (Thailand) yang berada di puncak daftar top skor sepanjang masa Piala AFF.

Kurniawan Dwi Yulianto sendiri kini sudah pensiun sebagai pesepakbola profesional. Dia banting setir ke dunia pelatihan. Kini, Kurniawan pun menjadi asisten pelatih klub Italia, FC Como 1907.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya