Pemain Timnas Indonesia U-23 Banyak Dirugikan Jelang Hadapi Vietnam di SEA Games 2021, Ini Pesan Asisten Shin Tae-yong

Quadiliba Al-Farabi, Jurnalis
Jum'at 06 Mei 2022 06:09 WIB
Marc Klok (tengah) siap bawa Timnas Indonesia U-23 berjaya di SEA Games 2021. (Foto: Instagram/@PSSI)
Share :

“Tim pelatih jadi sulit dalam melakukan persiapan untuk pertandingan besok (hari ini),” tambah eks bek Timnas Indonesia tersebut.

Kendati demikian, Nova Arianto mengingatkan anak asuhnya agar tidak manja. Pria berusia 43 tahun itu ingin para pemain tetap kuat mental dan tidak manja.

“Tetapi jangan pernah kalah mental Boys. Tunjukkan kalian punya mental lebih kuat untuk memenangkan pertandingan besok,” tegas Nova Arianto.

Laga Timnas Indonesia U-23 kontra Vietnam U-23 diselenggarakan di Stadion Viet Tri, Phu Tho, Jumat (6/5/2022) pukul 19.00 WIB. Di SEA Games 2021, Timnas Indonesia U-23 tergabung di Grup A bersama tuan rumah Vietnam, Myanmar, Filipina dan Timor Leste. Hanya juara dan runner-up grup yang diizinkan lolos ke semifinal SEA Games 2021.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya