5 Pesepak Bola Top yang Dikenal Mata Keranjang, Nomor 1 Paling Disorot

Tim Okezone, Jurnalis
Jum'at 18 Maret 2022 10:50 WIB
Berikut 5 pesepak bola top yang dikenal mata keranjang. (Foto: Instagram/@ronaldinho)
Share :

SEBANYAK 5 pesepak bola top yang dikenal mata keranjang akan dibahas dalam artikel ini. Banyaknya uang yang dimiliki membuat mereka kerap bergonta-ganti pasangan.

Namun, hal itu malah membuat buruk nama mereka. Lantas, siapa saja pesepak bola top yang dimaksud?

Berikut 5 pesepak bola top yang dikenal mata keranjang:

5. John Terry


John Terry sempat membuat heboh pada 2010. Saat itu, ia ketahuan mengencani Vanessa Perroncel. Bagi yang belum tahu, Vanessa Perroncel merupakan mantan pacar sahabat John Terry, Wayne Bridge.

Tak tanggung-tanggung, John Terry dikabarkan sampai bermalam di rumah Vanessa Perroncel. Karena itu, kesal dengan sikap Terry, Bridge sempat menolak menjabat tangan Terry di laga Chelsea vs Manchester City (saat itu Bridge sudah hengkang ke Manchester City).

4. Ronaldinho Gaucho


Meski dikenal sebagai pesepakbola yang murah senyum, Ronaldinho Gaucho ternyata beringas di luar lapangan. Tak heran, puncak karier sepakbola Ronaldinho Gaucho tergolong singkat, efek kehidupan malam yang rutin ia jalani.

Medio 2002 atau saat memperkuat PSG, pesepakbola peraih trofi Ballon dOr 2005 itu mengencani seorang dancer bernama Lisa Coolins. Dalam pengakuan Lisa kepada The Sun, ia berkencan dengan Ronaldinho sebanyak delapan kali hanya dalam satu hari!

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya