5 Pesepakbola yang Tak Disangka Lulusan Akademi Real Madrid, Nomor 1 Legenda Barcelona

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 23 April 2021 10:51 WIB
Real Madrid saat menghadapi Liverpool di Liga Champions. (Foto: REUTERS/David Klein)
Share :

1. Samuel Eto’o (Pensiun)


Ketika menyebut nama Eto’o praktis identik dengan yang namanya Barcelona. Penyerang berpaspor Kamerun ini tiga kali membawa Barcelona juara Liga Spanyol, plus dua kali mengantarkan Blaugrana merebut trofi Liga Spanyol.

Namun, siapa sangka, Eto’o sempat membela Real Madrid pada 1996. Dalam periode 1996-1998, Eto’o bermain di tim kedua Real Madrid (B). Pada akhirnya di musim panas 2000, Real Madrid melepas Eto’o secara permanen ke klub Liga Spanyol lain, Real Mallorca.

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya