6 Selebritis yang Punya Klub Sepakbola, Ada yang Sampai Ubah Nama Tim

Ezha Herdanu, Jurnalis
Kamis 08 April 2021 12:21 WIB
Raffi Ahmad mengakuisisi Cilegon United (Foto: Instagram Raffi Ahmad)
Share :

4. Natalie Portman dan Serena Williams – Angel City FC

Natalie Portmand dan Serena Williams memutuskan untuk berkerja sama membentuk klub sepakbola wanitanya sendiri. Klub tersebut pun diberi nama Angel City FC yang berbasis di Los Angeles. Angel City FC sendiri saat ini berkompetisi di National Woman Super League.

3. Louis Tomlinson – Doncaster Rovers

Sama seperti Elton John, Louis Tomlinson juga merupakan sebagai penggemar sepakbola. Bahkan saat ini member One Direction tersebut berstatus sebagai pemilik saham mayoritas di klub kasta ketiga Liga Inggris, yakni Doncaster Rovers.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya