5 Calon Pemain Terbaik FIFA 2020 per November

Ezha Herdanu, Jurnalis
Sabtu 28 November 2020 13:26 WIB
Trofi Pemain Terbaik FIFA (Foto: fifa.com)
Share :

1. Robert Lewandowski (Bayern Munich/Polandia)

Masuknya nama Lewandowski sebagai kandidat utama peraih gelar Pemain Terbaik FIFA 2020 memang tak perlu diragukan. Terlebih, Lewandowski sendiri berhasil menjalani karier luar biasa bersama Bayern di musim 2019-2020.

Ya, penyerang tim nasional (Timnas) Polandia itu berhasil mengantarkan Bayern meraih treble winners. Tidak hanya itu, Lewandowski juga memberikan kontribusi maksimal dengan menorehkan 55 gol dari 47 laga bersama Bayern di musim lalu.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya