Jadwal Siaran Langsung Liga Italia di RCTI Pekan Ini, Ada Juventus dan AC Milan

Bagas Abdiel, Jurnalis
Sabtu 24 Oktober 2020 11:24 WIB
AC Milan (Foto: @acmilan/Twitter)
Share :

Setelah laga yang tak kalah seru siap menanti. Pada Selasa 27 Oktober 2020, para pceinta sepakbola akan dimanjakan dengan laga big match yang mempertemukan AC Milan dan AS Roma. Laga tersebut akan tayang di RCTI mulai pukul 02.45 WIB.

Baca juga Beda Nasib dengan Cristiano Ronaldo, McKennie Sudah Sembuh dari Covid-19

Adu gengsi jelas akan tersaji di laga tersebut. Milan yang tengah berada dalam kondisi sempurna di awal musim ini dipastikan akan tampil ngotot. Sementara, Roma juga tidak ingin kalah dan siap menggulingkan tren positif Milan.

Selain dapat disaksikan di RCTI, laga ini juga dapat Anda tonton di aplikasi RCTI+. Jadi, buruan download aplikasi RCTI+ sekarang juga!

Berikut Jadwal Siaran Langsung Liga Italia di RCTI Pekan Ini

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya