Juventus Ungguli Torino 2-1 saat Turun Minum

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Sabtu 04 Juli 2020 23:10 WIB
Paulo Dybala membuka skor pada menit ketiga (Foto: Twitter/@juventusfc)
Share :

TURIN – Juventus berhasil meninggalkan Torino dengan skor 2-1 saat babak pertama laga pekan 30 Liga Italia 2019-2020 di Stadion Allianz, Sabtu (4/7/2020) malam WIB. Paulo Dybala (3’) dan Juan Cuadrado (29’) hanya mampu dibalas sekali lewat penalti Andrea Belotti pada injury time

Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Anak asuh Maurizio Sarri langsung tancap gas sejak peluit dibunyikan. Paulo Dybala sudah membawa timnya unggul cepat pada menit tiga. Umpan tarik Juan Cuadrado sukses dimanfaatkan untuk menjadi gol. La Joya mampu menahan bola, mengecoh dua pemain belakang Torino, sebelum merobek gawang Salvatore Sirigu.

Baca juga: Juventus vs Torino, Sarri Waspadai Motivasi Besar Il Toro

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya