Jelang Tottenham vs Man United, Lloris: Kami Tak Boleh Buat Kesalahan

Djanti Virantika, Jurnalis
Sabtu 13 Juni 2020 14:43 WIB
Hugo Lloris. (Foto: Twitter Tottenham Hotspur)
Share :

"Kami harus jujur, kami tidak dalam posisi yang baik saat ini. Empat poin ke Manchester United, tujuh poin ke Chelsea. Kami tidak boleh kehilangan pertandingan. Terlebih lagi ketika Anda menghadapi lawan langsung seperti Manchester United,” ujar Lloris, sebagaimana dikutip dari Sportsmole, Sabtu (13/6/2020).

“Kami akan memulai lagi dengan pertandingan yang sangat penting, mungkin pertandingan yang menentukan untuk masa depan. Bahkan jika di balik laga ini ada delapan pertandingan lagi untuk dimainkan, laga itu akan dihitung dengan seimbang,” tukasnya.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya