Roma Siap Permanenkan Bek Tengah Man United, Chris Smalling

Andika Pratama, Jurnalis
Selasa 31 Maret 2020 08:27 WIB
Chris Smalling (Foto: Media AS Roma)
Share :

Sementara itu, Roma dikabarkan agak keberatan dengan harga 28 juga euro yang ditetapkan Roma. Sebab, keuangan Roma sedikit terganggu dengan kompetisi yang dihentikan sementara waktu akibat pandemi virus Corona (COVID-19).

Roma diprediksi akan bernegosiasi dengan Man United setelah musim ini selesai guna menemukan harga yang sesuai untuk kedua tim. Roma sangat tertarik kepada Smalling setelah pemain berusia 30 tahun itu tampil cemerlang di jantung pertahanan mereka. Selain kukuh saat bertahan, Smalling pun sudah membuat dua gol dan satu assist buat Roma di Liga Italia.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya