“Kami harus melupakan kemenangan ini (melawan Udinese) dengan cepat dan mengalihkan konsentrasi pada pertandingan melawan Milan pada akhir pekan nanti,” jelas Moses, seperti disadur dari Goal, Selasa (4/2/2020).
Baca Juga: Inter Konfirmasi Handanovic Cedera Patah Jari Kelingking
“Pertandingan derby sangat penting dan kami mempunyai kaulitas untuk menang, baik itu di level individual maupun tim. Pekan depan akan menjadi sangat penting bagi kami semua,” tuntas pemain yang direkrut Inter dari Chelsea pada bursa transfer musim dingin 2020 itu.
(Ramdani Bur)