Ter Stegen Ingin Pemain Barcelona Evaluasi Penampilan Masing-Masing

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Selasa 12 November 2019 07:05 WIB
Marc-Andre Ter Stegen (Foto: BarcaBlaugranes)
Share :

"Saya pikir menjadi hal penting ketika Anda berada di kondisi seperti ini, dan bersikap kritis terhadap penampilan Anda sendiri,” ujar Ter Stegen, melansir dari laman Football Espana, Selasa (12/11/2019).

“Usai setiap pertandingan, bahkan jika anda menang, tetap saja ada hal-hal yang perlu ditingkatkan. Kami ini pesepakbola dan kami ingin menjadi profesional dalam mengkritik diri sendiri,” tutup mantan kiper Borussia Monchengladbach itu.

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya