5 Pemain yang Diinginkan Barcelona pada Musim Dingin 2019, Nomor 3 Penuh Drama

Djanti Virantika, Jurnalis
Rabu 02 Januari 2019 12:53 WIB
Para pemain Barcelona. (Foto: Reuters)
Share :

4. Saul Niguez (Atletico Madrid)

Selanjutnya, ada nama gelandang Atletico Madrid, Saul Niguez. Dia juga menjadi bintang lain yang diincar berbagai klub papan atas dunia dalam beberapa bulan terakhir. Selain Barcelona, tim papan atas Liga Inggris, seperti Chelsea, Manchester City, dan Manchester United, juga siap bersaing untuk mendapatkan sang pemain.

Meski harus bersaing ketat dengan klub-klub papan atas lain, Barcelona tampaknya tidak akan khawatir. Sebab, dana besar siap digelontorkan mereka demi memboyong Niguez ke Camp Nou. Barcelona kabarnya siap menebus sang pemain sesuai klausul pembebasannya, yakni 134 juta poundsterling atau sekira Rp2,4 triliun.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya