5 Pemain dengan Selebrasi Ikonik saat Ini, Nomor 3 Jadi Tren Anak Muda

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Rabu 14 November 2018 11:19 WIB
Cristiano Ronaldo (Foto: AFP)
Share :

4. Kyliann Mbappe (Paris Sait-Germain)


Hampir semua penggemar sepak bola telah terbiasa dengan perayaan ini karena Mbappe telah memamerkannya hampir setiap kali dia mencetak gol di ajang Piala Dunia 2018. Selebrasi yang dilakukan Mbappe ini berawal saat ia masih berseragam AS Monaco. Saat itu, Mbappe yang membela timnya di laga kontra Borussia Dortmund dia ajang Liga Champions. Selebrasi ini pun semakin populer lantaran Mbappe terus melakukannya saat mencetak gol ke gawang lawan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya