SOCCERPEDIA: 2 Musim Beruntun, 4 Klub Liga Inggris Lolos ke Perempatfinal Liga Champions

Ramdani Bur, Jurnalis
Senin 04 Desember 2017 12:30 WIB
Man United juara Liga Champions 2007-2008. (Foto: AFP/Andrew Yates)
Share :

Hebatnya, wakil-wakil Inggris di atas mengulangi prestasi serupa dengan kembali melaju ke perempatfinal Liga Champions semusim setelahnya, 2008-2009. Saat itu mereka harus bersaing dengan empat kontestan lain, Villarreal (Spanyol), FC Porto (Portugal), Barcelona (Spanyol) dan Bayern Munich (Jerman).

BACA JUGA: SOCCERPEDIA: 3 Laga dengan Skor Imbang Terbesar di Liga Champions

Tiga wakil Inggris (Arsenal, Chelsea dan Man United) juga lolos ke semifinal, lagi-lagi mengapit Barcelona. Akan tetapi di edisi kali ini, Blaugrana –julukan Barcelona– yang menjadi juara setelah di partai puncak mengalahkan Man United 2-0.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya