Casemiro: Neymar Bakal Diterima Baik di Real Madrid

Reza Saputra, Jurnalis
Rabu 15 November 2017 20:15 WIB
Neymar Jr. (Foto:Reuters)
Share :

Baca Juga: Enggan Berteman dengan Neymar, Cavani: Saya Tidak Butuh Rekan di dalam Lapangan

Di PSG, Neymar kembali menjelma menjadi sosok yang menakutkan bersama Edinson Cavani, serta Kylian Mbappe di lini depan. Ia mengemas 11 gol dari 12 penampilan di semua kompetisi bersama PSG musim ini.

“Ia (Neymar) adalah pemain bintang. Ia tahu apa yang ia lakukan. Ia adalah pemain hebat dan akan selalu diterima di Real Madrid. Saya harap ia datang kemari, tapi ia bahagia di klubnya,” jelas Casemiro, seperti dikutip dari Goal, Rabu (15/11/2017).

(Fetra Hariandja)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya